POTENSI BAKTERI ENDOFIT DAUN PARE (MOMORDICA CHARANTIA L.) SABAGAI PENGHASIL SENYAWA ANTIBAKTERI PATOGEN PENYEBAB PNEUMONIA

Pneumonia merupakan penyakit infeksi akut yang mengenai jaringan (paru-paru) tepatnya di alveoli yang disebabkan oleh beberapa mikroorganisme seperti bakteri. Salah satu bakteri penyebab infeksi tersebut adalah Staphylococcus aureus dan Klebsiella pneumonia. Kedua jenis bakteri ini yang paling banyak menimbulkan kejadian resistensi antibiotik. Sehingga penanganan dan pengobatan terhadap infeksi bakteri akan sulit di atasi. Oleh sebab itu, perlu adanya upaya untuk menemukan antibiotik baru dalam pengobatan pneumonia. Bakteri endofit menjadi salah satu sumber daya hayati yang berpotensi menghasi... Mehr ...

Verfasser: Hartanti, Hartanti
Sariyanto, Iwan
Yuniza, Filia
Dokumenttyp: Artikel
Erscheinungsdatum: 2023
Verlag/Hrsg.: Prodi Kedokteran Fakultas Kedokteran Universitas Malahayati
Schlagwörter: Kedokteran dasar (biomedik) / Bakteri Endofit / Daun Pare / Pneumonia
Sprache: Indonesian
Permalink: https://search.fid-benelux.de/Record/base-26880292
Datenquelle: BASE; Originalkatalog
Powered By: BASE
Link(s) : http://ejurnalmalahayati.ac.id/index.php/medika/article/view/8755