Peran sabar dalam film Wa'alaikumussalam Paris (Analisis semiotik)
Sabar merupakan ahklak terpuji yang harus dimiliki setiap muslim, Rasulullah pun selalu mengajarkan sifat sabar kepada kaumnya. Orang biasanya sering berbicara kepada orang lain untuk bersabar, namun ketika dirinya sendiri sedang menghadapi suatu musibah atau ujian, ia tak bisa untuk bersabar. Ketidaksabaran merupakan awal dari penyimpangan dan kemerosotan moral. Korupsi, misalnya, merupakan wujud dari ketidaksabaran seseorang dalam meraih rezeki secara halal dan legal. Kemacetan jalan raya sering kali disebabkan oleh ketidaksabaran pengguna jalan untuk disiplin antri. Film Wa'alaikumussalam P... Mehr ...
Verfasser: | |
---|---|
Dokumenttyp: | Abschlussarbeit |
Erscheinungsdatum: | 2019 |
Schlagwörter: | 302.23 Media komunikasi / Media massa |
Sprache: | Englisch |
Permalink: | https://search.fid-benelux.de/Record/base-29246265 |
Datenquelle: | BASE; Originalkatalog |
Powered By: | BASE |
Link(s) : | https://eprints.walisongo.ac.id/id/eprint/12586/ |