LIVING IN ASIA: THE DUTCH SETTLEMENT IN THE SEVENTEENTH CENTURY OF MALACCA AND AYUTTHAYA

Sebagai akibat dari ekspansi besar VOC (Persekutuan Dagang Hindia Timur) di Asia administrasi perusahaan multinasional pertama di dunia itu berkembang luar biasa. Oleh karena itu perlu usaha untuk mengakomodasi pemukiman bagi orang-orang Belanda yang terlibat dalam kegiatan perdagangan yang dilakukan VOC. Pada saat itu, dengan perjalanan panjang dari Belanda ke Asia yang membutuhkan waktu lebih dari setengah tahun mereka harus berjuang menghadapi iklim ekstrim yang berbeda dari iklim di negerinya serta tantangan lainnya selama tinggal di Asia yang kebanyakan wilayahnya beriklim tropis. Dengan... Mehr ...

Verfasser: Prima Nurahmi Mulyasari
Dokumenttyp: Artikel
Erscheinungsdatum: 2014
Reihe/Periodikum: Khazanah Pendidikan, Vol 7, Iss 1 (2014)
Verlag/Hrsg.: Universitas Muhammadiyah Purwokerto
Schlagwörter: Education / L / Social Sciences / H
Sprache: Englisch
Indonesian
Permalink: https://search.fid-benelux.de/Record/base-28576776
Datenquelle: BASE; Originalkatalog
Powered By: BASE
Link(s) : https://doi.org/10.30595/jkp.v7i1.663