PERANCANGAN KAWASAN GUA TALA DENGAN PENDEKATAN EKOWISATA DI DESA SABALA PULAU MOROTAI

Pariwisata menjadi salah satu primadona bagi negara-negara dalam meningkatkan devisa Negara, diluar dari migas dan pajak. Disaat ini Indonesia telah memiliki baragam wisata dan budaya yang melimpah mampu menarik perhatian wisatawan yang akan datang di Indonesia sebagaimana telah dijelaskan Dalam UU. Nomor 10. Tahun 2009 tentang Kepariwisataan. Bahwa kepariwisataan merupakan bagian integral dari pembagunan nasional yang di lakukan secara sistematis, terencana, terpadu, berkelanjutan, dan bertangung jawab dengan tetap memberikan perlindungan terhadap nilai-nilai agama, budaya, yang hidup dalam m... Mehr ...

Verfasser: Ali, Muhammad Jedar
Dokumenttyp: Artikel
Erscheinungsdatum: 2023
Verlag/Hrsg.: Universitas Khairun
Sprache: Indonesian
Permalink: https://search.fid-benelux.de/Record/base-26879821
Datenquelle: BASE; Originalkatalog
Powered By: BASE
Link(s) : https://ejournal.unkhair.ac.id/index.php/archipelascape/article/view/7049