KORELASI HASIL BELAJAR TERHADAP MOTIVASI SISWA MTS GUPPY BANDAR SUNGAI KECAMATAN SABAK AUH KABUPATEN SIA

Tujuan Penelitian ini adalah untuk mengetahui motivasi siswa dalam belajar bahasa arab di MTs guppy Bandar sungai kecamatan sabak auh kabupaten siak dan untuk mengetahui korelasi hasil belajar terhadap motivasi siswa dalam belajar bahasa arab dan faktor-faktor yang mempengaruhinya. Adapun permasalahan di dalam penelitian ini adalah mengapa siswa kurang termativasi dalam belajar bahasa arab padahal hasil belajar mereka telah diinformasikan kepada para siswa supaya mereka termotivasi untuk belajar bahasa arab. Subjek dalam penelitian ini adalah siswa MTs guppy Bandar sungai kecamatan sabak auh k... Mehr ...

Verfasser: Evi Rahayu
Dokumenttyp: Abschlussarbeit
Erscheinungsdatum: 2011
Schlagwörter: 373.236 Sekolah Menengah Pertama / SMP
Sprache: Englisch
Permalink: https://search.fid-benelux.de/Record/base-26872768
Datenquelle: BASE; Originalkatalog
Powered By: BASE
Link(s) : http://repository.uin-suska.ac.id/735/